Sebagai mukjizat terbesar Nabi Muhammad dan kitab suci terakhir, Al-Qur’an memiliki banyak keutamaan. Bahkan sekian banyak ayat dan surah yang terdapat di dalamnya memiliki keutamaan-keutamaan tersendiri. Keutamaan Al-Qur’an yang paling besar bahwa ia merupakan kalam Allah yang diturunkan dengan penuh berkah sebagai petunjuk (hudan) dan pembeda (al-furqan) antara yang hak dan yang batil. Ti…
Buku Himpunan Dalil Moderasi Beragama ini memuat dalil-dalil dari Al-Qur’an dan hadis tentang prinsip-prinsip dan indikator moderasi beragama, di antaranya adil dan berimbang, memberikan kemudahan, menghargai kemajemukan, mewujudkan kedamaian dan antikekerasan, arif dalam menyingkapi perbedaan budaya dan tradisi, menaati komitmen kebangsaan, menghormati harkat dan martabat manusia, serta meny…
Buku Belajar Biologi Bersama Al-Qur’an ini merupakan salah satu bentuk tafsir ayat kauniah, dengan memilih ayat-ayat terkait dengan biologi, yang diperuntukkan bagi pelajar/siswa SMA/SMK/MA/Pesantren. Sekalipun bukan buku ajar, buku ini diharapkan bisa menjadi referensi siswa dan para guru dalam belajar biologi dengan sandaran Al-Qur’an. Materi biologi di dalam buku ini disesuaikan dengan k…